CV. Karya President

Jl. Pengging-Sawit Km 01, Salakan Teras, Boyolali, Jawa Tengah

Menu

Kunci Kombinasi Tidak Bisa Dibuka

Wednesday, February 10th 2016.

Tips bila kunci kombinasi tidak bisa di buka seperti biasanya

Kadang dalam pemakaian brankas kunci mengalami kerusakan entah itu lupa kode, kunci berkarat, atau kunci tidak bisa dibuka. Mungkin anda bingung apa yang harus anda lakukan jika kunci brankas anda tidak bisa dibuka sedangkan anda butuh segera barang yang disimpan di dalam brankas tersebut. Ini beberapa tips yang bisa anda lakukan jika kunci brankas anda tidak bisa dibuka.

  • Pastikan jika kode nomer kombinasi yang anda masukkan sudah benar.
  • Apabila nomer yang anda masukan sudah benar namun brankas belum juga dapat terbuka. Silahkan coba nomer-nomer tang yang anda masukkan tadi di Tambahkan atau dikurangi 1 sampai 2 angka. Lakukan sampai brankas tersebut bisa terbuka. Selama dalam proses membuka kunci kombinasi tidak terasa berat saat di putar artinya kunci kombinasi dalam kondisi yang baik.
  • Terakhir jika cara diatas sudah anda lakukan tapi kunci tetap tidak bisa dibuka silahkan hubungi jasa service brankas.

 Semoga cara diatas bisa membantu dalam mengatasi masalah pada kunci kombinasi Brankas. Baca juga Tips sebelum membeli Brankas 

Brankas Terbaru

Best Seller
Best Seller

Related Article Kunci Kombinasi Tidak Bisa Dibuka

Wednesday 25 May 2016 | Artikel

Untuk mendapatkan Brankas berkualitas memang suatu langkah tepat yang nantinya bisa menjadi langkah yang baik untuk mendapatkan tempat penyimpanan terbaik pula. Saat ini kebutuhan akan brankas…

Saturday 27 October 2012 | Artikel

BRANKAS TITANIUM PRESSAFE Titanium Pressafe dengan pengaman tahan bobol yang memiliki kemampuan mengamankan Uang, Dokumen atau Surat-surat berharga, perhiasan dan barang-barang berharga lainnya. Produk yang…

Thursday 18 November 2010 | Artikel

Cara Mengatasi Kunci Kombinasi Brankas Macet Service Brankas, kunci macet, Kode kombinasi lupa, kunci hilang, brankas rusak Hub. 081567737531-081327668003 Kunci brankas macet bisa disebabkan oleh…